DASPEUSANGAN | Kerusakan hutan di hulu sungai Batee Iliek, Bireuen, telah mengundang bencana banjir bandang pada Februari 2016 lalu, ratusan miliar uang negara terkuras untuk memperbaiki infrastruktur yang rusak akibat bencana ekologi tersebut, sementara nilai ekonomi yang diperoleh pelaku ilegal logging tidak sebanding dengan kerugian yang diterima masyarakat. “Kita harus menjaga hutan dan sumber air, bila kita tidak ingin bencana ...
Read More »SRJS
JMPDAS: Libatkan Perusahaan dalam Menjaga Lingkungan
Daspeusangan.org | Jaringan Masyarakat Peduli Daerah Aliran Sungai (JMPDAS) berdiskusi membahas imbal jasa lingkungan dari perusahaan wilayah DAS. Kegiatan yang difasilitasi forum DAS Krueng Peusangan (FDKP) ini dilaksanakan di Hotel Singapura, Lhokseumawe, Kamis (8/3) “Kita sepakat agar perusahaan-perusahaan sebagai salah satu pengambil manfaat sumber daya alam untuk ikut terlibat dalam proses pelestarian alam,” Jelas Husna koordinator JMPDAS Hal senada disampaikan ...
Read More »Mukim Bandar Baro Sepakat Jaga Alam dan Lindungai Satwa Liar
Daspeusangan.org | Imum mukim dan aparatur gampong yang tergabung dalam Mukim Bandar Baro, Cot Girek, Aceh Utara sepakat untuk menerapkan kesepakatan adat tentang pengelolaan sumber daya alam (SDA) dan perlindungan satwa liar. Hal ini disepakati pada acara sosialisasi yang digelar oleh Forum DAS Krueng Peusangan (FDKP), Senin (5/3) “Saya selaku Mukim Bandar Baro siap untuk menjalankan kesepakatan adat mukim Bandar ...
Read More »Forum DAS Peusangan Dorong Terbentuknya Aturan dan Intruksi Gubernur
Daspeusangan.org | Forum DAS Krueng Peusangan (FDKP) kembali memfasilitasi diskusi untuk mendorong perumuskan sistem dan arah kebijakan program Ketahanan dan kedaulatan Pangan di Banda Aceh, Jum’at (23/2). Kegiatan ini diikuti tim cluster 3 tentang ketahanan pangan Aceh, Bappeda 8 Kabupaten/Kota di DAS Pesangan, Jambo Aye, Tamiang (PJT), PU Perairan Aceh, WWF, BSIUA, dan WALHI Aceh “Kita akan mendukung dan mendorong ...
Read More »